
Tanpa Ampun, Tiga Pengedar Sabu Diringkus Personil Polsek Tambusai Utara
ROKAN HULU | detik24.com. Tiga Pria tak berkutik saat ditangkap Personil Polsek Tambusai Utara Polres Rokan Hulu (Rohul), dalam kasus Tindak Pidana (TP) dugaan Narkotika jenis Sabu Minggu (29/9/2024) sekitar pukul 23.00 Wib. “Tiga Tersangka berinisial SHS (44)HH (23) dan WL (40) dengan peran sebagai Pengedar atau TP memiliki, menyimpan, menguasai Narkotika Gol I bukan…