
Sidang Ketua IPK Pancur Batu..!! Korban: Saya Diserang 50-an Orang, Dilempari Pakai Batu,Ditembak Lalu Dianiaya Pak Hakim..!!
SUMATRA-UTARA | detik24.com. Ivan Sanzes memberikan kesaksian dalam persidangan kasus penganiayaan dan pengrusakan truk PT Key Key di Persidangan di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam, Rabu (24/7/2024) siang. Pria ini dengan tegas bahwa massa dari IPK lebih dari 50 orang melakukan penyerangan terhadap Ivan. Massa melakukan pelemparan dengan batu dan bahkan ditembak dengan senapan angin. “Saya…